Warga Desa Sindangkerta Cianjur Berbondong-bondong mengadakan Kerja Bakti Pelebaran Jalan

12 June 2024 12

Penulis: Media Yusro

Image

Warga Desa Sindangkerja Cianjur Berbondong-bondong mengadakan Kerja Bakti Pelebaran Jalan


Rep.By : Arifin Yusuf

Kamis, 13 Juni 2024



Wartabhayangkaranusantara.com - 

Warga Desa Sindangkerta, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Cianjur ramai-ramai secara berbondong bondong mengadakan kegiatan kerja bakti bersama.

Kegiatan kerja bakti ini dalam rangka melakukan pelebaran jalan Desa, dengan harapan ke depannya aktivitas kegiatan warga bisa berjalan dengan lancar khususnya untuk kemajuan taraf ekonomi dan sosial warga setempat.


Kegiatan kerja bakti ini diadakan mulai hari Jum'at tanggal 14-06-2024 sampai dengan selesai, tepatnya di kampung Tegalkananga, Desa Sindangkerta, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Cianjur.



Rep.By : Arifin Yusuf

Editor : Media Yusro

Bagian Artikel

Sub Artikel

Facebook Twitter WhatsApp
ujs

  • Alamat Email:
  • Telepon:
Struktur Organisasi
Media Edukasi
Member
Copyright UJS © 2025 - All Rights Reserved